Penampakan Shalat Subuh Pertamakali Tanpa Jaga Jarak di Masjidil Haram

TEH-ENUR.COM - Untuk pertama kalinya setelah lebih dari setahun, Imam di Masjid Al Haram menginstruksikan peziarah untuk “meluruskan dan menutup celah” selama shalat Subuh. Pembatasan besar dan tindakan pencegahan telah dihapuskan, karena Masjidil Haram kembali ke kapasitas penuh.

Setelah dikeluarkannya ijin mengenai kembalinya Kapasitas Penuh di Masjidil Haram dan Masjid Nabawi Mulai 17 Oktober 2021, Subuh tadi Para jamaah sudah langsung bisa menunaikan shalat subuh berjamaah tanpa pembatasan sosial. Bukan itu saja, Kapasitaspun dibuka lebar. Berikut ini foto-foto terkait hal tersebut yang kami himpun dari Haramain Info.

Penampakan Shalat Subuh Pertamakali Tanpa Jaga Jarak di Masjidil Haram

Penampakan situasi Shalat subuh berjamaah di Masjidil Haram setelah dihapusnya pembatasan sosial

Penampakan Shalat Subuh Pertamakali Tanpa Jaga Jarak di Masjidil Haram

Pemandangan dari belakang yang sangat jelas tentang sudah dihapusnya jarak antar jamaah.

Penampakan Shalat Subuh Pertamakali Tanpa Jaga Jarak di Masjidil Haram

Pemandangan dari depan yang sangat jelas tentang sudah dihapusnya jarak antar jamaah,

Pemandangan dari belakang yang sangat jelas tentang sudah dihapusnya jarak antar jamaah,
Jemaah saat Sujud shalat subuh di Masjidil Haram.

Post a Comment for "Penampakan Shalat Subuh Pertamakali Tanpa Jaga Jarak di Masjidil Haram"